
About Interman Project
setiap ruang memiliki karakter dan kebutuhan unik
Dengan berbagai latar belakang dan keahlian, kami bekerja sama untuk menciptakan ruang yang mencerminkan gaya dan kepribadian Anda

Layanan interman project
Layanan Kami
Proyek Interman Project
Proyek unggulan
Our Founder
Founder Interman Project
Interman Project adalah perusahaan yang berbasis di Jakarta Timur yang menyediakan layanan interior, arsitektur. Perusahaan ini memiliki visi untuk merancang arsitektur dengan hasrat tinggi dan fokus pada hubungan harmonis antara elemen desain.
Our Founder
TENTANG KAMI
PT Interior Mandiri atau Interman adalah perusahaan bergerak dalam bidang jasa pekerjaan konstruksi arsitektur dan interior. Didirikan tahun 2019 di Jakarta dan fokus pada pekerjaan desain interior, pembangunan sipil dan arsitektur.
Kendati sejarah nama PT. Interior Mandiri berawal dari dukungan seorang kekasih untuk memulai usaha secara mandiri yang menciptakan usaha bernama PT Interior Mandiri, dimana perusahaan ini aktif operasional pada 2019 sampai saat ini, namun pengalaman dalam pekerjaan konstruksi arsitektur dan pembangunan interior sudah dirintis sejak lama, yaitu generasi turunan dari CV Ganjaran yang sudah beroperasi sejak tahun 1949.
CV Ganjaran salah satu perusahaan yang berada di sentra mebel terbesar di kawasan Jakarta Timur. Bahkan CV Ganjaran tercatat menjadi pusat mebel terbesar pada masa itu. Setelah 1950-an, pengalaman dalam industri mebel itu dilanjutkan oleh penerus warisan perusahaan dengan nama CV Kurnia yang dimulai pada tahun 1980.
Dari pengalaman lebih dari 20 tahun, oleh penerus perusahaan dikembangkan menjadi beberapa perusahaan yang bergerak dalam bidang serupa yaitu, CV Jati Laris, CV Jati Mulus, CV Jati Lancar, dan PT Maju, yang bergerak dalam lingkup kerja serta bidang yang masih laras dengan pendahulunya.
Pengalaman mengelola usaha yang berjalan secara turun-temurun dari CV Kurnia dan PT Maju, mendorong pengalaman mengelola bisnis yang dimiliki untuk menjalankan bisnis secara mandiri dari perusahaan induknya dengan badan usaha sendiri, yaitu Interior Mandiri yang berbadan hukum perseroan terbatas atau PT Interior Mandiri (PT. Interman)
Alur kerja Interman Project
Alur Kerja
Dengan alur kerja yang terstruktur dan terorganisir ini, kami di INTERMAN berusaha untuk memberikan pengalaman yang mulus dan hasil yang memuaskan untuk setiap klien kami. Hubungi kami hari ini untuk memulai perjalanan desain Anda bersama kami
blog interman project
blog terbaru

Panduan Renovasi Rumah: Dari Konsep Hingga Realisasi
Renovasi rumah adalah proses yang menarik namun juga menantang, dari merencanakan konsep hingga mewujudkannya dalam bentuk nyata. Berikut adalah panduan […]
Tren Arsitektur Modern: Inovasi dan Keberlanjutan dalam Desain Bangunan
Dalam dunia arsitektur, tren terus berkembang seiring dengan perkembangan teknologi, kebutuhan masyarakat, dan kesadaran akan lingkungan. Arsitek modern tidak hanya […]
Tips Desain Interior untuk Menciptakan Ruang Tamu yang Nyaman dan Elegan
Ruang tamu adalah salah satu ruangan paling penting dalam rumah, tempat di mana keluarga dan teman-teman berkumpul. Desain interior yang […]